Berita KARIMUN

Petugas Damkar melakukan pemadaman lahan di wilayah Karimun. Foto: istimewa

KARIMUN

Kebakaran Lahan di Karimun Meningkat, Petugas Kewalahan

KARIMUN | Kamis, 20 Februari 2025 - 15:11 WIB

Kamis, 20 Februari 2025 - 15:11 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Kebakaran lahan di Pulau Karimun Besar, Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau, kembali marak terjadi. Kebakaran ini mayoritas terjadi di lahan kosong yang…

Bupati dan Wakil Bupati Karimun terpilih Iskandar Syah dan Rocky Marciano Bawole. Foto: Facebook

KARIMUN

Bupati dan Wakil Bupati Karimun Terpilih Siap Dilantik di Istana Negara

KARIMUN | Rabu, 19 Februari 2025 - 17:46 WIB

Rabu, 19 Februari 2025 - 17:46 WIB

Karimun, KepriHeadline.id– Bupati terpilih Karimun, Iskandarsyah, dan Wakil Bupati Rocky Marciano Bawole akan resmi dilantik di Istana Negara, Jakarta, pada Kamis besok, 20 Februari…

Ilustrasi PPPK. Foto: Website KemenPAN RB.

KARIMUN

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPPK Tahap 2 di Karimun: 425 Pelamar Tidak Lolos

KARIMUN | Rabu, 19 Februari 2025 - 11:28 WIB

Rabu, 19 Februari 2025 - 11:28 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Pemerintah Kabupaten Karimun resmi mengumumkan hasil seleksi administrasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahap 2 pada Selasa malam, 18 Februari…

Gelar Operasi Pasar, Bea Cukai Karimun Sita 261 Ribu Batang Rokok Ilegal . Foto: Dokumen Bea Cukai

KARIMUN

Gelar Operasi Pasar, Bea Cukai Karimun Sita 261 Ribu Batang Rokok Ilegal 

KARIMUN | Selasa, 18 Februari 2025 - 16:46 WIB

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:46 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Bea Cukai Karimun bersama Kanwil DJBC Khusus Kepulauan Riau dan Denpom TNI AL Tanjungbalai Karimun sukses menggelar operasi pasar pada 10-16…

Kelompok Hidroponik Lanjut Bestari Kembangkan Pertanian Berkelanjutan di Kepulauan Riau. Foto: Humas PT Timah/kepriheadline.id

KARIMUN

Kelompok Hidroponik Lanjut Bestari Kembangkan Pertanian Berkelanjutan di Kepulauan Riau

KARIMUN | Selasa, 18 Februari 2025 - 13:21 WIB

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:21 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Kelompok Hidroponik Lanjut Bestari, binaan PT Timah, terus berkembang pesat dalam upaya mendukung ketahanan pangan di Desa Sawang Laut, Provinsi Kepulauan…

PLTU Unit 1 Alami Gangguan, PLN Karimun Tambah Jadwal Pemadaman Bergilir. Foto: istimewa/kepriheadline.id

KARIMUN

PLTU Unit 1 Alami Gangguan, PLN Karimun Tambah Jadwal Pemadaman Bergilir

KARIMUN | Selasa, 18 Februari 2025 - 12:25 WIB

Selasa, 18 Februari 2025 - 12:25 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Unit Layanan Pelanggan (ULP) PLN Karimun terpaksa menambah jadwal pemadaman listrik bergilir di Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau, menyusul gangguan pada…

Petugas PLN melakukan perbaikan terhadap mesin jaringan listrik. Foto: Istimewa/kepriheadline.id

KARIMUN

Mulai Hari Ini, PLN Karimun Akan Lakukan Pemadaman Bergilir

KARIMUN | Senin, 17 Februari 2025 - 17:22 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 17:22 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Wilayah Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau, mengalami defisit daya listrik akibat Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Unit 2 keluar dari sistem…

Ilustrasi

KARIMUN

Plt Kepala DLH Karimun Mengundurkan Diri di Tengah Polemik Gaji Pekerja

KARIMUN | Senin, 17 Februari 2025 - 15:43 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 15:43 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Plt Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Karimun, Riyanta mengundurkan diri dari jabatannya di tengah polemik keterlambatan pembayaran gaji petugas kebersihan….

Sampah-sampah mulai menumpuk di sejumlah ruas jalan Coastal Area. Foto: Istimewa/kepriHeadline.id

KARIMUN

Karimun Darurat Sampah, Sehari 70 Ton Sampah Tak Terangkut

KARIMUN | Senin, 17 Februari 2025 - 13:51 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 13:51 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Aksi mogok kerja yang dilakukan oleh petugas kebersihan di Pulau Karimun Besar sejak empat hari terakhir berdampak serius pada penumpukan sampah…

Sekda Karimun Djunaidi bertemu petugas kebersihan Karimun membicarakan permasalahan gaji mereka yang tak kunjung dibayarkan. Foto: istimewa/kepriheadline.id

KARIMUN

Pekerja Kebersihan Karimun Mogok Kerja, Sampah Menumpuk Akibat Gaji Tak Kunjung Dibayar

KARIMUN | Senin, 17 Februari 2025 - 10:40 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 10:40 WIB

Karimun, KepriHeadline.id – Para pekerja kebersihan di Karimun tetap bersikeras melakukan aksi mogok kerja setelah dua bulan gaji mereka tak kunjung dibayarkan. Hingga kini,…