Berikut Rekapan Lengkap Hasil Seleksi PPPK Tenaga Guru, Teknis dan Kesehatan di Kabupaten Karimun

- Author

Jumat, 22 Desember 2023 - 19:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Pegawai Negeri Sipil Pemkab Karimun. Foto: Arsip KepriHeadline.id

Ilustrasi Pegawai Negeri Sipil Pemkab Karimun. Foto: Arsip KepriHeadline.id

  Karimun, KepriHeadline.id – Sebanyak 114 peserta Seleksi Kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Guru dinyatakan lulus, Jumat, 22 Desember 2022. Kelulusan ratusan peserta itu disampaikan dalam Surat Pengumuman BKPSDM Nomor : 781/BKPSDM/PANSELDA/XII/1799/2023 tentang penyampaian hasil seleksi kompetensi PPPK Jabatan Fungsional Guru di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karimun Tahun Anggaran 2023. “Dari 240 peserta yang mengikuti, sebanyak 114 dinyatakan lulus seleksi dan akan lanjut tahapan selanjutnya,” kata Kepala BKPSDM Karimun Sudarmadi, Jumat malam. Ia mengatakan, sebelumnya BKPSDM Karimub telah lebih dulu mengumumkan hasil seleksi Kompetensi PPPK untuk jabatan Teknis dan Tenaga Kesehatan pada pekan lalu.
Baca Juga :  Semangat Persatuan Warnai Peringatan HUT ke-80 TNI di Lanal Karimun
Dimana, untuk Teknis dari total 513 peserta yang mengikuti hanya 150 orang dinyatakan lulus seleksi, 355 Tidak lulus dan 8 orang tidak hadir. Sementara untuk tenaga kesehatan dari 140 peserta, sebanyak 28 orang dinyatakan lulus. “Untuk tenaga guru total lulus 114, 125 tidak lulus dan 1 tidak hadir,” katanya. Berikut ini link pengumuman dari BKPSDM yang dapat diunduh oleh masyarakat. Formasi Tenaga Guru (Link) Formasi Tenaga Kesehatan (Link) Tenaga Teknis  (Link) (*) Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS

Eksplorasi konten lain dari Kepriheadline.id

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kejari Karimun Tetapkan Dua Tersangka Dugaan Korupsi Surat Tanah di Desa Sugie
Enam Dapur Makan Bergizi Gratis di Karimun Sudah Kantongi Sertifikat Higiene Sanitasi
PLN Bergerak Cepat Pulihkan Listrik di Pulau Parit Karimun
Nyimas Novi Ujiani Tanggap Cepat Keluhan Warga Soal Banjir di Parit Benut, Langsung Hubungi Dinas PUPR
BreakingNews! Kebakaran Hanguskan Gedung Mesin PLN Desa Parit, Listrik Padam Total
BPR Tuah Karimun Siapkan Aplikasi Digital ‘BiEasy’ untuk Layanan Gaji PPPK
Polres Karimun Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97, Ajak Generasi Muda Jaga Persatuan dan Bijak Bermedia Sosial
Kapal Roro Kembali Beroperasi, Berikut ini Jadwal Terbaru Rute Karimun ke Berbagai Tujuan

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 15:47 WIB

Kejari Karimun Tetapkan Dua Tersangka Dugaan Korupsi Surat Tanah di Desa Sugie

Rabu, 29 Oktober 2025 - 13:51 WIB

Enam Dapur Makan Bergizi Gratis di Karimun Sudah Kantongi Sertifikat Higiene Sanitasi

Rabu, 29 Oktober 2025 - 10:15 WIB

PLN Bergerak Cepat Pulihkan Listrik di Pulau Parit Karimun

Rabu, 29 Oktober 2025 - 08:44 WIB

Nyimas Novi Ujiani Tanggap Cepat Keluhan Warga Soal Banjir di Parit Benut, Langsung Hubungi Dinas PUPR

Selasa, 28 Oktober 2025 - 20:38 WIB

BreakingNews! Kebakaran Hanguskan Gedung Mesin PLN Desa Parit, Listrik Padam Total

Berita Terbaru

Petugas PLN melakukan pemeriksaan peralatan di PLTD Parit sebagai bagian dari upaya percepatan pemulihan sistem kelistrikan. Dok: PLN Karimun

KARIMUN

PLN Bergerak Cepat Pulihkan Listrik di Pulau Parit Karimun

Rabu, 29 Okt 2025 - 10:15 WIB

Eksplorasi konten lain dari Kepriheadline.id

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca