Belasan Siswa di Karimun Kedapatan Nongkrong saat Jam Belajar

- Author

Rabu, 11 Oktober 2023 - 12:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Belasan pelajar diberikan pembinaan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Meral setelah kedapatan bolos saat jam belajar. Foto: istimewa

Belasan pelajar diberikan pembinaan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Meral setelah kedapatan bolos saat jam belajar. Foto: istimewa

Karimun, Kepriheadline.id – Belasan pelajar kedapatan bolos saat jam belajar, Rabu (11/10/2023). Para siswa itu, diamankan dan diberikan pembinaan Bhabinkamtibmas Polsek Meral.

Belasan pelajar itu diketahui sedang berkumpul di warung kawasan Baran Timur. Mereka juga masih menggunakan seragam sekolah saat duduk di warung itu.

Bhabinkamtibmas Baran Timur Briptu Rino mengatakan, para siswa yang diamankan itu merupakan hasil koordinasi antara dirinya bersama Bhabinkamtibmas Baran Barat Aipda Nopriko.

“Ada sekitar 13 orang anak sekolah yang bolos sekolah kita dapati disebuah warung, dan kita langsung memberikan tindakan,” kata Briptu Rino.

Baca Juga :  Ratusan Warga Karimun Antusias Ikuti Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Lanal TNI AL

Ia mengatakan, para siswa itu kemudian dilakukan pembinaan untuk tidak lagi mengulangi perbuatannya. Hal itu, merupakan hasil koordinasi pihaknya bersama Lurah dan Satpol PP Karimun.

“Kita berkolaborasi dan bekerjasa sama dalam melakukan tindakan. Setelah itu, para anak sekolah itu kita serahkan ke Sat Pol PP untuk pembinaan lebih lanjut,” ujar Rino.

(cr1/red)

Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Festival Lampu dan Kereta Hias Karimun Semarakkan Ramadhan dan Idulfitri 1447 H
PT Karimun Granite Salurkan Bantuan PPM Desember 2025, Fokus Pendidikan hingga Keagamaan
Mobil Terios Tertimpa Pohon di Depan Masjid Baitul Taqwa Karimun
Mayat Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Kamar Hotel di Karimun
Stok Nasional Surplus, Mentan Tegaskan Karimun Tak Boleh Lagi Krisis Beras
Mentan Sarankan Ribuan Ton Beras Selundupan di Kepri Dimusnahkan
Ratusan Sekolah di Karimun Terima Bantuan Smart TV Program Digitalisasi Pendidikan
Bupati Karimun Lantik Pengurus HPMTBK Pekanbaru Periode 2025–2026

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:25 WIB

Festival Lampu dan Kereta Hias Karimun Semarakkan Ramadhan dan Idulfitri 1447 H

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:23 WIB

PT Karimun Granite Salurkan Bantuan PPM Desember 2025, Fokus Pendidikan hingga Keagamaan

Senin, 19 Januari 2026 - 13:21 WIB

Mayat Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Kamar Hotel di Karimun

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

Stok Nasional Surplus, Mentan Tegaskan Karimun Tak Boleh Lagi Krisis Beras

Senin, 19 Januari 2026 - 11:35 WIB

Mentan Sarankan Ribuan Ton Beras Selundupan di Kepri Dimusnahkan

Berita Terbaru