Satgas TMMD ke-117 Beri Layanan Pengecekkan Kesehatan Gratis

- Author

Selasa, 18 Juli 2023 - 14:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Satgas TMMD ke-117 memberikan layanan pengobatan gratis kepada warga Buru. Foto: Satgas TMMD

Anggota Satgas TMMD ke-117 memberikan layanan pengobatan gratis kepada warga Buru. Foto: Satgas TMMD

Karimun, Kepriheadline.id – Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-117 memberikan layanan pemeriksaan kesehatan kepada warga Kecamatan Buru, Selasa (18/7/2023).

Pemberian layanan kesehatan gratis itu merupakan salah satu rangkaian kegiatan non fisik TMMD ke-117 yang telah berlangsung sejak 12 Juli 2023 kemarin.

Anggota Kesehatan Satgas TMMD ke-117 Serka Rudi Irwanto menyampaikan, selain bertugas menjaga kesehatan anggota Satgas TMMD, juga melakukan pengecekan kesehatan dam membantu warga dalam pengobatan.

“Kegiatan ini dilakukan secara gratis dan tidak dipungut biaya apapun. Semoga ini dapat membantu selama kami berada disini,” katanya.

Baca Juga :  Mabuk Berat, Pria ini Pukuli Pria Paruh Baya hingga Tak Berdaya

Kehadiran layanan pengecekan kesehatan gratis dari Satgas TMMD ke-117 mendapatkan sambutan yang baik dari masyarakat.

Seperti diungkapkan Wahab (68) warga Buru, yang mendapatkan bantuan pengobatan gratis oleh Satgas TMMD Kodim 0317/Tbk.

“Terimakasih banyak bapak tentara yang telah mengobati luka kena pisau dan mengganti perbannya. Semoga sehat selalu dalam menjalankan tugas di pulau buru kami ini,” katanya.

(cr1/red)

Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS

 

 

 

 

 

 

 

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan
BPR Tuah Karimun Nyaris Kolaps, Ini Jurus Bupati Iskandarsyah Menyelamatkan Bank Daerah
Penahanan 4 Tersangka Korupsi Dana Hibah KPU Karimun Diperpanjang, Jaksa Segera Limpahkan ke Tipidkor
Karimun Resmi Miliki Perda Kabupaten Layak Anak, Pemda–DPRD Siapkan Ruang Bermain hingga Kebijakan Anggaran Pro-Anak
Festival Lampu dan Kereta Hias Karimun Semarakkan Ramadhan dan Idulfitri 1447 H
PT Karimun Granite Salurkan Bantuan PPM Desember 2025, Fokus Pendidikan hingga Keagamaan
Mobil Terios Tertimpa Pohon di Depan Masjid Baitul Taqwa Karimun
Mayat Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Kamar Hotel di Karimun

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:51 WIB

Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:30 WIB

BPR Tuah Karimun Nyaris Kolaps, Ini Jurus Bupati Iskandarsyah Menyelamatkan Bank Daerah

Rabu, 21 Januari 2026 - 12:49 WIB

Penahanan 4 Tersangka Korupsi Dana Hibah KPU Karimun Diperpanjang, Jaksa Segera Limpahkan ke Tipidkor

Rabu, 21 Januari 2026 - 11:57 WIB

Karimun Resmi Miliki Perda Kabupaten Layak Anak, Pemda–DPRD Siapkan Ruang Bermain hingga Kebijakan Anggaran Pro-Anak

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:25 WIB

Festival Lampu dan Kereta Hias Karimun Semarakkan Ramadhan dan Idulfitri 1447 H

Berita Terbaru