SIP Angkatan 52 Resimen Aditya Diandra Beri Bantuan Buku dan Al-Quran ke Ponpes Ar-Raudah

- Author

Sabtu, 9 September 2023 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIP Angkatan 52 Resimen Aditya Diandra Beri Bantuan Buku dan Al-Quran ke Ponpes Ar-Raudah. Foto: Istimewa

SIP Angkatan 52 Resimen Aditya Diandra Beri Bantuan Buku dan Al-Quran ke Ponpes Ar-Raudah. Foto: Istimewa

Karimun, Kepriheadline.id – Siswa Sarjana Ilmu Kepolisian (SIP) angkatan 52 Resimen Aditya Diandra, menggelar kegiatan bakti sosial dengan membagikan buku dan Al quran ke Pondok Pesantren Ar- Raudah.

Kegiatan sosial para siswa SIP itu juga sejalan dengan Program Budaya Literasi oleh Polri yang digagas Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo.

Perwakilan SIP, Om Kenedi mengatakan, kegiatan pembagian buku dan Al-Quran itu bertujuan menumbuhkan minat baca anak sejak di usia dini.

“Untuk menumbuhkan minat baca bagi anak usia sekolah, dan memotivasi pelajar agar belajar lebih giat utk menggapai masa depan yang mereka cita-citakan,” ucap Kenedi, Sabtu (9/9/2023).

Disebutkannya, dengan banyuan buku dan Al-Quran ini juga diharapkan dapat memberikan semangat untuk mendalami ilmu agama dengan membaca Al-Quran.

Baca Juga :  Safari Ramadan di Masjid Al-Amin, Bupati Iskandarsyah Ajak Warga Makmurkan Masjid

“Semoga mereka semakin bersemangat, dan lebih rajin lagi untuk menuntut ilmu,” ujar Kenedi.

Siswa SIP dari jajaran Polres Karimun tersebut, diketahui juga tengah melakukan Latihan teknis dan pelatihan kerja manajeman Polsek di Polsek Tebing, sebelum lulus dan dilantik menjadi perwira Polri.

Ada sebanyak 7 siswa SIP angkatan 52 Resimen Aditya Diandra yang tengah melaksanakan Latnis dan Latja, yakni Om Kenedi, Kongres Tarigan, IVan Iskandar, Cendy Glaksy, Eko Hari Saputro, Andika Prawito dan Andre Sisco.

(cr1/red)

Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Suplai Air Warga Mengering, PT Karimun Granite Bantu Air Bersih untuk 300 KK
Petugas Kewalahan, Karhutla Hampir Setiap Hari Terjadi di Karimun Awal 2026
Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan
BPR Tuah Karimun Nyaris Kolaps, Ini Jurus Bupati Iskandarsyah Menyelamatkan Bank Daerah
Penahanan 4 Tersangka Korupsi Dana Hibah KPU Karimun Diperpanjang, Jaksa Segera Limpahkan ke Tipidkor
Karimun Resmi Miliki Perda Kabupaten Layak Anak, Pemda–DPRD Siapkan Ruang Bermain hingga Kebijakan Anggaran Pro-Anak
Festival Lampu dan Kereta Hias Karimun Semarakkan Ramadhan dan Idulfitri 1447 H
PT Karimun Granite Salurkan Bantuan PPM Desember 2025, Fokus Pendidikan hingga Keagamaan

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:47 WIB

Suplai Air Warga Mengering, PT Karimun Granite Bantu Air Bersih untuk 300 KK

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:34 WIB

Petugas Kewalahan, Karhutla Hampir Setiap Hari Terjadi di Karimun Awal 2026

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:51 WIB

Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan

Rabu, 21 Januari 2026 - 12:49 WIB

Penahanan 4 Tersangka Korupsi Dana Hibah KPU Karimun Diperpanjang, Jaksa Segera Limpahkan ke Tipidkor

Rabu, 21 Januari 2026 - 11:57 WIB

Karimun Resmi Miliki Perda Kabupaten Layak Anak, Pemda–DPRD Siapkan Ruang Bermain hingga Kebijakan Anggaran Pro-Anak

Berita Terbaru