Polri Peduli Literasi, Polsek Meral Sambangi Anak Suku Asli di Meral Tanjung

- Author

Jumat, 8 September 2023 - 13:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Meral AKP Kumala Enggar menyambangi anak-anak suku asli di wilayah Meral Tanjung. Foto: Istimewa

Kapolsek Meral AKP Kumala Enggar menyambangi anak-anak suku asli di wilayah Meral Tanjung. Foto: Istimewa

Karimun, Kepriheadline.id – Program Polri Peduli Literasi, Jajaran Kepolisian Sektor Meral, Polres Karimun menyambangi anak-anak Suku Asli di wilayah Meral Tanjung Kelurahan Sei Pasir.

Pendistribusian buku-buku itu langsung dipimpin Kapolsek Meral AKP Kumala Enggar dengan didampingi jajaran Bhabinkamtibmas dan Personil Polsek Meral.

Buku-buku yang didistribusikn itu, dari jenis buku-buku bacaan hingga buku pengetahuan lainnya.

“Polri Peduli ini, budaya literasi dengan mendistribusikan buku hingga pesolok nusantara, jadi kami dari Polsek Meral menyasar anak-anak suku asli,” kata Kapolsek Meral, AKP Kumala Enggar Anjarani, Jumat (8/9/2023).

AKP Kumala Mengatakan, pemberian buku-buku tersebut tentunya bermaksud menumbuhkan minat membaca anak-anak, dimana saat ini budaya literasi harus tetap terjaga, sejalan dengan bertambahnya wawasan dan ilmu pengetahuan anak-anak suku asli.

Baca Juga :  Cegah Sengketa Pertanahan, Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Sosialisasikan Pemasangan Tanda Batas Tanah

“Kita tumbuhkan minat membaca, yang tentunya memberikan ilmu pengetahuan dari buku-buku yang mereka baca,” ucap Kapolsek Kumala.

Dalam kegiatan pendistribusian buku dari Polsek Meral itu, terlihat puluhan anak-anak yang diberikan buku terlihat sangat riang dan bergembira.

Kapolsek beserta jajaran juga ikut melakukan bimbingan untuk para anak-anak dapat meningkatkan minat belajar dan membaca dengan pendekatan yang humanis penuh canda tawa.

(cr1/red)

Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS


Eksplorasi konten lain dari Kepriheadline.id

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tim Silat Karimun Dominasi Kepri Open, Raih Juara Umum di Dua Kategori
Atlet Tembak Karimun Borong Prestasi di Ajang Shooting Competition Kapolda Kepri Cup 2025
Wahana Bermain Anak di Coastal Area Karimun Terbakar, Puluhan Sepeda Elektrik Hangus
Polisi Tangkap Lima Orang Terkait Peredaran Sabu di Karimun, Barang Bukti Capai Dua Kilogram
Bagas Yudha, Siswa Asal Karimun Lolos Sebagai Calon Paskibraka Nasional 2025
Jadwal Terbaru Kapal Roro dari Karimun ke Berbagai Tujuan Periode Juli 2025
Kasus Pencabulan dan Persetubuhan di Karimun Meningkat, Kajari: Korban dan Pelaku Masih di Bawah Umur
PENSI Buka Buku 2025: Webinar dan Lokakarya Menulis Cerita Anak Angkat Keindahan Karimun

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 19:02 WIB

Tim Silat Karimun Dominasi Kepri Open, Raih Juara Umum di Dua Kategori

Jumat, 4 Juli 2025 - 21:56 WIB

Atlet Tembak Karimun Borong Prestasi di Ajang Shooting Competition Kapolda Kepri Cup 2025

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:48 WIB

Wahana Bermain Anak di Coastal Area Karimun Terbakar, Puluhan Sepeda Elektrik Hangus

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:16 WIB

Polisi Tangkap Lima Orang Terkait Peredaran Sabu di Karimun, Barang Bukti Capai Dua Kilogram

Kamis, 3 Juli 2025 - 14:59 WIB

Bagas Yudha, Siswa Asal Karimun Lolos Sebagai Calon Paskibraka Nasional 2025

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari Kepriheadline.id

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca