Pemkab Karimun Matangkan Persiapan GTRA Summit 2023

- Author

Selasa, 4 Juli 2023 - 12:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Karimun Aunur Rafiq memimpin rapat persiapan GTRA Summit 2023 di Ruang Cempaka Putih, Senin (3/7/2023). Foto: Facebook Diskominfo Karimun

Bupati Karimun Aunur Rafiq memimpin rapat persiapan GTRA Summit 2023 di Ruang Cempaka Putih, Senin (3/7/2023). Foto: Facebook Diskominfo Karimun

Karimun, Kepriheadline.id – Pemerintah Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau mengesa persiapan Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Summit 2023.

Berbagai persiapan mulai dilakukan oleh Pemkab Karimun sebagai tuan rumah perhelatan tingkat Nasional itu. Salah satunya mematangkan beberapa agenda kegiatan yang akan dilaksanakan saat perhelatan tersebut.

GTRA Summit 2023 juga dijadwalkan langsung dibuka oleh Presiden RI Joko Widodo, bersamaan dengan sejumlah kegiatan lainnya yang disejalankan nantinya.

Bupati Karimun Aunur Rafiq dalam rapat persiapan pelaksanaan GTRA Summit mengatakan, pemerintah saat ini terus mematangkan sejumlah persiapan untuk pelaksanaan GTRA Summit 2023.

Baca Juga :  Partai Golkar Mantap Kembali Usung Gubernur Petahana di Pemilu 2024

“Segala persiapan terus kita lakukan, membahas segala yang diperlukan dalam kegiatan GTRA Summit 2023 pada Agustus mendatang,” kata Bupati Rafiq.

Rafiq mengatakan, saat ini untuk perhelatan itu, Pemerintah telah membentuk panitia untuk GTRA Summit 2023.

“Ada beberapa masukan-masukan yang baik untuk pelaksanaannya nanti, mudah-mudahan kegiatan GTRA Summit bisa berjalan lancar. Harapan kita, Karimun bisa menjadi tuan rumah yang baik dan perhelatan sukses,” katanya.

(cr1/red)

Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS

 

 

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dukungan PT TIMAH Warnai Turnamen Domino Tahunan Pemuda Kecamatan Tebing Karimun
Rocky Marciano Bawole Kembali Pimpin DPW PKB Kepri Periode 2026–2031
Tercium Bau Busuk, Warga Temukan Jasad Nelayan di Kamar Kos Karimun
Hari Bakti Imigrasi ke-76, Imigrasi Karimun Perkuat Kepedulian Sosial Lewat Donor Darah
Suplai Air Warga Mengering, PT Karimun Granite Bantu Air Bersih untuk 300 KK
Petugas Kewalahan, Karhutla Hampir Setiap Hari Terjadi di Karimun Awal 2026
Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan
BPR Tuah Karimun Nyaris Kolaps, Ini Jurus Bupati Iskandarsyah Menyelamatkan Bank Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:50 WIB

Dukungan PT TIMAH Warnai Turnamen Domino Tahunan Pemuda Kecamatan Tebing Karimun

Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:59 WIB

Rocky Marciano Bawole Kembali Pimpin DPW PKB Kepri Periode 2026–2031

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:11 WIB

Tercium Bau Busuk, Warga Temukan Jasad Nelayan di Kamar Kos Karimun

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:41 WIB

Hari Bakti Imigrasi ke-76, Imigrasi Karimun Perkuat Kepedulian Sosial Lewat Donor Darah

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:47 WIB

Suplai Air Warga Mengering, PT Karimun Granite Bantu Air Bersih untuk 300 KK

Berita Terbaru