Libur awal Ramadan untuk Sekolah di Karimun, Ini Jadwalnya

- Author

Kamis, 9 Maret 2023 - 11:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi libur. (FOTO: google.com)

Ilustrasi libur. (FOTO: google.com)

Karimun, Kepriheadline.id – Jadwal libur awal ramadan bagi pelajar di Satuan Pendidikan wilayah Kabupaten Karimun resmi dirilis Dinas Pendidikan Kabupaten Karimun. Terdapat beberapa hari libur menjelang Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri 1444 H. Hari libur itu merujuk dan berpedoman pada kalender tahun ajaran 2022-2023. “Kami sudah mengeluarkan surat edaran kemarin terkait pengumuman libur selama ramadan,” kata Kadisdik Karimun Sugianto, Kamis (9/3/2023). Sugianto mengatakan, dalam jadwal yang telah diedarkan itu, juga tertuang jadwal penilaian akhir semester dan libur sebelum dan sesudah hari raya Idul Fitri 1444 Hijriyah. Berikut jadwal dan informasi yang telah dirilis oleh Dinas Pendidikan Karimun :
  1. Libur awal ramadan dilaksanakan pada tanggal 21 s.d 25 Maret 2023.
  2. Pesantren Ramadan dilaksanakan pada tanggal 27 s.d 29 Maret 2023.
  3. Selama ramadan, siswa kelas 1 s.d kelas 3 SD belajar di rumah.
  4. Kegiatan belajar mengajar di bulan ramadan dimulai pada pukul 08.00 Wib dan pulang pukul 11.30 Wib.
  5. Libur sebelum dan sesudah hari raya idul fitri tanggal 17 s.d 29 April 2023.
  6. Penilaian akhir semester kelas VI SD dan IX SMP serta pendidikan kesetaraan paket A dan B dilaksanakan pada 15 s.d 22 Mei.
  7. Selama penilaian akhir semester kelas VI SD dan IX SMP, untuk kelas 1 s.d 5 SD dan kelas 7 s.d 8 SMP akan belajar dari rumah.
  8. Selama bulan ramadan siswa PAUD belajar di rumah.
Baca Juga :  Jelang Transisi Kepemimpinan, Aunur Rafiq Gelar Silaturahmi dengan Iskandarsyah
(red)

Eksplorasi konten lain dari Kepriheadline.id

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Jelang Muswil PKB Kepri, Firdaus Nyatakan Dukungan ke Rocky Bawole untuk Kembali Nahkodai PKB Kepri
KONI Karimun Mantapkan Persiapan Menuju Porprov Kepri 2026
Empat Pejabat KPU Karimun Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah Pemilu
BREAKINGNEWS! Hari Ini, Kejari Karimun Umumkan Tersangka Kasus Korupsi Dana Hibah KPU Karimun
Dua Hari Operasi Zebra 2025 di Karimun, 80 Pengendara Terjaring Penindakan
Najih Prasetyo Kukuhkan PDPM Karimun, Dorong Pemuda Berperan sebagai Agen Perubahan
Tak Bisa Dihubungi Sejak Pagi, Pekerja PT Saipem Ditemukan Meninggal di Rumah Kontrakannya di Teluk Uma
Aksi Curanmor di Kundur Terungkap, Pelaku Ditangkap Usai Dipergoki Korban di Pelabuhan

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 12:11 WIB

Jelang Muswil PKB Kepri, Firdaus Nyatakan Dukungan ke Rocky Bawole untuk Kembali Nahkodai PKB Kepri

Rabu, 19 November 2025 - 16:36 WIB

KONI Karimun Mantapkan Persiapan Menuju Porprov Kepri 2026

Rabu, 19 November 2025 - 15:03 WIB

Empat Pejabat KPU Karimun Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah Pemilu

Rabu, 19 November 2025 - 12:40 WIB

Dua Hari Operasi Zebra 2025 di Karimun, 80 Pengendara Terjaring Penindakan

Selasa, 18 November 2025 - 11:11 WIB

Najih Prasetyo Kukuhkan PDPM Karimun, Dorong Pemuda Berperan sebagai Agen Perubahan

Berita Terbaru

KONI Karimun Mantapkan Persiapan Menuju Porprov Kepri 2026.

KARIMUN

KONI Karimun Mantapkan Persiapan Menuju Porprov Kepri 2026

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:36 WIB

Eksplorasi konten lain dari Kepriheadline.id

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca