PT Timah Tbk Serahkan Bantuan Perbaikan Tembok Penahan Abrasi di Pantai Teluk Dalam

- Author

Sabtu, 3 Juni 2023 - 10:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koordinator PPM PT Timah Unit Kundur Eka Budhy Susanto saat menyerahkan bantuan perbaikan Tembok yang runtuh disekitar Pantai Teluk Dalam, kepada Kepala Desa Kundur Marhalim. (Foto: Humas PT Timah)

Koordinator PPM PT Timah Unit Kundur Eka Budhy Susanto saat menyerahkan bantuan perbaikan Tembok yang runtuh disekitar Pantai Teluk Dalam, kepada Kepala Desa Kundur Marhalim. (Foto: Humas PT Timah)

Karimun, Kepriheadline.idPT Timah Tbk serahkan bantuan untuk perbaikan tembok penahan abrasi di Pantai Teluk Dalam, Dusun IV, Desa Kundur Kecamatan Kundur Barat.

Bantuan itu diberikan setelah tembok penahan anrasi itu roboh akibat diterjang gelombang dari ciaca ekstrim yang akhir-akhir ini terjadi.

Robohnya tembok yang berfungsi sebagai penahan abrasi ini berdampak membahayakan, karena dekat dengan jalan.

Kepala Desa Kundur Marhalim sangat senang dengan adanya bantuan dari PT Timah, dirinya menjelaskan bahwa tembok yang roboh tersebut sangat dekat dengan jalan raya sehingga apabila dibiarkan akan sangat berbahaya.

“Tembok tersebut memang sudah lama dibangun dan sudah sewajarnya dilakukan perbaikan, apalagi di area tersebut arus air memang cukup deras antara air pasang dan surut sehingga membuat pasir cepat tergerus,” katanya.

Baca Juga :  Mobil Sehat PT Timah Kembali Hadir di Desa Gemuruh, Ratusan Warga Antusias Ikuti Berobat Gratis 

Ia menjelaskan, dengan adanya bantuan ini pihaknya akan segera melakukan musyawarah bersama masyarakat sekitar untuk melakukan perbaikan.

“Untuk mengantisipasi terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, masyarakat sebelumnya juga telah gotong royong dengan memasang karung pasir dan dicacak kayu penahan supaya abrasi tidak semakin meluas,” ucapnya.

Senada, Bachtiar salah satu masyarakat disekitar Pantai Teluk Dalam menyampaikan sangat senang dengan adanya bantuan dari PT Timah tersebut sehingga diharapkan dapat segera dilakukan perbaikan.

“Kami sangat senang, karena supaya abrasi tidak semakin meluas, dikarenakan sangat dekat dengan jalan besar,” katanya.

(cr1/red)

Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan
BPR Tuah Karimun Nyaris Kolaps, Ini Jurus Bupati Iskandarsyah Menyelamatkan Bank Daerah
Penahanan 4 Tersangka Korupsi Dana Hibah KPU Karimun Diperpanjang, Jaksa Segera Limpahkan ke Tipidkor
Karimun Resmi Miliki Perda Kabupaten Layak Anak, Pemda–DPRD Siapkan Ruang Bermain hingga Kebijakan Anggaran Pro-Anak
Festival Lampu dan Kereta Hias Karimun Semarakkan Ramadhan dan Idulfitri 1447 H
PT Karimun Granite Salurkan Bantuan PPM Desember 2025, Fokus Pendidikan hingga Keagamaan
Mobil Terios Tertimpa Pohon di Depan Masjid Baitul Taqwa Karimun
Mayat Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Kamar Hotel di Karimun

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:51 WIB

Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:30 WIB

BPR Tuah Karimun Nyaris Kolaps, Ini Jurus Bupati Iskandarsyah Menyelamatkan Bank Daerah

Rabu, 21 Januari 2026 - 12:49 WIB

Penahanan 4 Tersangka Korupsi Dana Hibah KPU Karimun Diperpanjang, Jaksa Segera Limpahkan ke Tipidkor

Rabu, 21 Januari 2026 - 11:57 WIB

Karimun Resmi Miliki Perda Kabupaten Layak Anak, Pemda–DPRD Siapkan Ruang Bermain hingga Kebijakan Anggaran Pro-Anak

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:25 WIB

Festival Lampu dan Kereta Hias Karimun Semarakkan Ramadhan dan Idulfitri 1447 H

Berita Terbaru