Mesin PLTU Jalani Pemeliharaan, PLN Pastikan Tidak Ada Pemadaman Bergilir 

- Author

Senin, 6 November 2023 - 12:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas PLN melakukan perbaikan di mesin PLTU Tanjung Sebatak. Foto: dokumen PLN

Petugas PLN melakukan perbaikan di mesin PLTU Tanjung Sebatak. Foto: dokumen PLN

Karimun, Kepriheadline.id Mesin Pembangkit Tenaga Uap (PLTU) Tanjung Sebatak, Kecamatan Tebing memasuki masa pemeliharaan rutin, Senin (6/11/2023).

Pemeliharaan tersebut berdampak terhadap berkurangnya pasokan listrik, dimana saat ini pasokan listrik mengalami defisit 2-3 Megawatt.

Manager ULP PLN Rayon Tanjungbalai Karimun Budimansyah mengatakan, proses pemeliharaan jaringan mesin PLTU itu membutuhkan waktu kurang lebih satu bulan atau 06 November – 15 Desember 2023.

“Ini pemeliharaan mesin, bukan rusak. Informasi dari PLTU maintenance akan berlangsung 06 November hingga 15 Desemner 2023,” kata Budimansyah, Senin (6/11/2023).

Disebutkannya, meskipun mengalami defisit daya, akan tetapi pihaknya mengkonfirmasi tidak adanya pemadaman bergilir untuk pelanggan rumahan.

Baca Juga :  Kecelakaan Naas di Karimun Kembali Renggut Korban, Satu Orang Dikabarkan Meninggal Dunia

Sementara ini, pihaknya masih memprioritaskan pemadaman untuk Hotel dan Swalayan yang memiliki Genset.

“Prioritas lepas hotel dan swalayan Prioritas akan dilakukan peralihan ke genset untuk perhotelan dan swalayan,” ujar Budimansyah.

Budimansyah menyebutkan pihaknya akan mengoperasikan mesin sewa IP anciliary 5 MW untuk mengatasi kurangnya pasokan listrik.

“Untuk mengatasinya dioperasikan mesin sewa IP anciliary 5 MW. Besok akan dipastikan berapa jumlah Daya mampu Serta defisitnya. Kurang lebih 1-2 MW,” katanya.

(*)

Ikuti berita lainnya di GOOGLE NEWS

Follow WhatsApp Channel www.kepriheadline.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dukungan PT TIMAH Warnai Turnamen Domino Tahunan Pemuda Kecamatan Tebing Karimun
Rocky Marciano Bawole Kembali Pimpin DPW PKB Kepri Periode 2026–2031
Tercium Bau Busuk, Warga Temukan Jasad Nelayan di Kamar Kos Karimun
Hari Bakti Imigrasi ke-76, Imigrasi Karimun Perkuat Kepedulian Sosial Lewat Donor Darah
Suplai Air Warga Mengering, PT Karimun Granite Bantu Air Bersih untuk 300 KK
Petugas Kewalahan, Karhutla Hampir Setiap Hari Terjadi di Karimun Awal 2026
Mutasi di Tubuh Polres Karimun, Empat Jabatan Strategis Resmi Diserahterimakan
BPR Tuah Karimun Nyaris Kolaps, Ini Jurus Bupati Iskandarsyah Menyelamatkan Bank Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:50 WIB

Dukungan PT TIMAH Warnai Turnamen Domino Tahunan Pemuda Kecamatan Tebing Karimun

Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:59 WIB

Rocky Marciano Bawole Kembali Pimpin DPW PKB Kepri Periode 2026–2031

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:11 WIB

Tercium Bau Busuk, Warga Temukan Jasad Nelayan di Kamar Kos Karimun

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:41 WIB

Hari Bakti Imigrasi ke-76, Imigrasi Karimun Perkuat Kepedulian Sosial Lewat Donor Darah

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:47 WIB

Suplai Air Warga Mengering, PT Karimun Granite Bantu Air Bersih untuk 300 KK

Berita Terbaru